Nasi Tim Ayam lengkap dengan kuah kaldu

Dipos pada February 28, 2022

Nasi Tim Ayam lengkap dengan kuah kaldu

Anda sedang mencari inspirasi resep Nasi Tim Ayam lengkap dengan kuah kaldu yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Nasi Tim Ayam lengkap dengan kuah kaldu yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Nasi Tim Ayam lengkap dengan kuah kaldu, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Nasi Tim Ayam lengkap dengan kuah kaldu enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Nasi Tim Ayam lengkap dengan kuah kaldu sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Nasi Tim Ayam lengkap dengan kuah kaldu memakai 19 jenis bahan dan 11 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Dari kapan pengen makan nasi tim, tapi males bikin nya.. Pikir pikir pake nasi mateng aj, kukus lagi dengan kuah kaldu. Hmm jadi deh.. Nasi tim ayam ala Mommy Rey. Tapi ya ttp lebih berasa kalau nasinya ditanak pakai kuah kaldu (dari masih beras, kaldu nya lebih terasa ketimbang pakai nasi matang biasa) Kalau mau tambah jamur juga bisa n lebih enak lhoo. Resep ayam kecapnya bisa untuk mie ayam juga lhoo.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Nasi Tim Ayam lengkap dengan kuah kaldu:

  1. Nasi
  2. Bahan ayam kecap:
  3. 1/2 ekor atas ayam (ambil bagian atas/dada)
  4. 3 siung bawang putih cincang
  5. 1/4 bawang bombay iris dadu
  6. 3 cm jahe cincang
  7. 3 lembar daun bawang
  8. 3 sdm kecap manis
  9. 1 sdm saus tiram
  10. 1 sdm minyak wijen
  11. secukupnya garam, gula, penyedap, lada bubuk
  12. Bahan Kuah kaldu :
  13. Tulang ayam
  14. 3 lembar daun bawang
  15. 2 siung bawang putih keprek
  16. 3 cm jahe keprek
  17. 2 lembar daun pandan
  18. 500 ml air
  19. secukupnya garam, gula, penyedap, lada bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Nasi Tim Ayam lengkap dengan kuah kaldu

1
Ayam kecap : ambil daging nya, potong dadu, sisihkan tulang nya untuk kaldu
2
Tumis jahe hingga harum, masukkan bawang putih n bombay hingga harum
3
Beri sedikit air masukkan daging ayam, daun bawang, tumis hingga empuk
4
Masukkan kecap n saus tiram, garam, gula penyedap n lada aduk rata
5
Terakhir masukkan minyak wijen, koreksi rasa, matikan api, sisihkan
6
Kuah kaldu : rebus semua bahan bersamaan, koreksi rasa, sisihkan
7
Nasi tim : letakkan/tata ayam kecap pada mangkuk tahan panas secukup nya.
8
Tutup dengan nasi tanak/nasi mateng (saya ambil nasi matang dari magic com). Tekan halus sampai padat
9
Siram dengan kuah kaldu sampai terserap n kuah nya terlihat sedikit diatas nasi.
10
Kukus hingga nasi lebih lunak.
11
Angkat, balik mangkok di piring, taburi daun bawang n sajikan dgn kuah kaldu di mangkuk terpisah
Nasi Tim Ayam lengkap dengan kuah kaldu - Step 11

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

176. Nasi Tim Ayam Jamur

176. Nasi Tim Ayam Jamur

#SupportBumil #Cooksnap_NasiTim #CoboyWani #Coboy_Cooksnap #Pokcoy_SeruniPuspaIndah #PosbarKreasiCooksnapCoboy #CookpadCommunity_Surabaya Inspirasi Resep : Seruni Puspa Indah https://cookpad.com/id/resep/8386883-nasi-tim-ayam-jamur-tiram?invite_token=U3aLNGBu2y7NWDQrQr5m2QgM&shared_at=1624805260 #MasakItuSaya #PejuangDapur #PekanCooksnap #CookpadIndonesia #BagikanInspirasimu #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove

Nasi tim ceria 10+ MPASI

Nasi tim ceria 10+ MPASI

Sempet 1mingguan makanny sedikit dan gtm. Tp kalau d kasih buah2an sm buskuit dia mau. Jadi puter otak bikin menunya.

Nasi Tim Anti Gagal

Nasi Tim Anti Gagal

Untuk Menu Makan an yang anti gagal bagi pemula? Cocok banget buat Nasi Tim ini.. di jamin uenakk😉

4orang
Mpasi Nasi tim ati ayam 10m

Mpasi Nasi tim ati ayam 10m

Lagi eksperimen dgn macam2 bentuk , walaupun cetakan ny ttp sama heheh

3 porsi
Nasi Tim Ayam

Nasi Tim Ayam

#5resepterbaruku

2-3 (tergantung besar Mangkok)
Nasi tim ayam

Nasi tim ayam

Ini menu 2 hari lalu, tapi baru sempat posting. Siangnya bikin mie yamin uleg. Masih ada sisa kuah kaldu sama topping ayamnya. Biasanya malamnya saya buat jadi nasi tim ayam ini 🤣🤣🤣🤣. Jadi emak2 kudu kreatif 😁😁😁. Monggo yang mau coba. Yang mau lihat cara buat kuah kaldu sama topping ayam, bisa cek postingan saya di mie yamin uleg ya. Daripada saya tulis ulang *males 😂 Maafkan ya 😬😬😬🙏🙏

Nasi Tim Ayam Jagung

Nasi Tim Ayam Jagung

Sarapan pagi tadi ditemani oleh resep nya mba @opibun bikin nasi Tim pake nasi yang sudah ada. Ini pertamakalinya buat..Kalo dibikin pedes kayanya enak nih..meskipun ngga lagi hamil selalu #supportbumil agar selalu makan dengan makanan yang bergizi.. nah menu ini cocok juga untuk mpasi tapi masak nasinya kudu banyak airnya supaya lembut dimakan baby. Terimakasih buat teh @opibun buat resepnyaaa🤗 Source : Opi Bun Recook & modified : Bunda Nafisha https://cookpad.com/id/resep/13723122-nasi-tim-ayam-versi-jalan-pintas?invite_token=ZZ4VPy3KXvGbxAKYdhLmhUEo&shared_at=1624777463 #KulaEtamCocok #RecookBubuhanKaltim #supportbumil #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Samarinda

2 -3 orang
20 menit
Nasi Tim Ayam

Nasi Tim Ayam

Suami tersayang kena gejala typhus 😢,bingung d kasih apa,bubur terus bosen,akhirnya buat tim ayam sederhana ga pke ribet

Nasi tim ayam simple

Nasi tim ayam simple

±3-4 porsi
± 30 menit
Mpasi 6M+ : Nasi Tim 4 Bintang

Mpasi 6M+ : Nasi Tim 4 Bintang

13-05-2019 Mpasi hari ke-22 #NasiTim #MenuMpasi #6Bulan #Mpasi4Bintang

3 Porsi
45 Menit
Nasi Tim Salmon (Mpasi 1 tahun)

Nasi Tim Salmon (Mpasi 1 tahun)

Menu yang simple bahkan untuk buibuk yang bekerja :)

10 menit
Nasi Tim Ayam Kecap

Nasi Tim Ayam Kecap

#WeekendChallenge#

Nasi Tim Ayam

Nasi Tim Ayam

Anak lahap makannya kalo dibuat nasi tim. #weekendchallenge

Menu 4⭐ Nasi Tim Ayam Jagung Manis 1y+ MPASI

Menu 4⭐ Nasi Tim Ayam Jagung Manis 1y+ MPASI

Si Baby Queensha mau numbuh gigi lagi sepertinya, jadi bikin sarapan pagi ni nasi nya di tim, dan karna msih bnyak stok Jagung Manis Pipil alhasil menunya pakai jagung manis lg, biar si anak mau lahap makannya..

2 porsi
MPASI 8 Bulan Nasi Tim [Hati Ayam, Kentang, Jagung, Tempe & Wortel]

MPASI 8 Bulan Nasi Tim [Hati Ayam, Kentang, Jagung, Tempe & Wortel]

Menu ini dibuat untuk memenuhi kebutuhan makanan pendukung Asi. Bahan yang dipilih merupakan bahan yang mudah didapat di pasar.

3 Porsi Makan (1 Porsi 85 ml)
1 Jam
close